Personal Opinion

Trivia – Love Story Dini & Rizki

Azegh yaaa judulnyaa.. Mau ikutan ah ngepost, walaupun udah agak basi nggak apa-apa lah ya, sekalian merefresh perjalanan cinta kita #tsedap 1. ANNIVERSARY Resmi menikah pada tanggal 17 Agustus 2014, bertepatan dengan hari kemerdekaan negara Indonesia. Makanya nggak akan pernah lupa sama tanggal 17 Agustus, nilai historinya tinggi sekali. Merayakan kemerdekaan bangsa Indonesia dari penjajah sekaligus merayakan …

Aku (tak) Takut.

Beberapa waktu lalu dapet challenge menulis dari grup Wonderful Blogger dengan tema seram. Membayangkan tentang hal yang menyeramkan aja udah ogah yah, gimana nulisnya? Tapi… akhirnya saya (mencoba) memberanikan diri untuk menulis. Ketika ditanya saat ini apa hal yang menyeramkan buat saya?  Yang terpikir pertama adalah saat anak GTM dan yang kedua adalah cicak dan …

Losing You, is Not The End of The World…

Move on gue kecepetan? Mungkin Tuhan yang nggak mau membiarkan gue lama-lama dalam kesendirian. @naminadini Hehehe. Narsis yaaa ngutip quote sendiri. Nggak apa dong ya daripada ngutip quote orang nggak nulis sumbernya. #eh :p Pernah ngerasain bahwa pasca putus cinta adalah masa terberat bahkan lebih berat daripada masa pra putusnya. Habis putus cinta (diputusin sih …

Yes, Boss!

Saya pernah merasakan berbagai macam karakter pemimpin. Ada yang bossy, selalu merasa benar tapi good negotiator. Ada juga yang bossy, kurang komunikatif dan dekat sama karyawan tapi bisa diandalkan kalo lagi dibutuhkan. Ada yang tegas, perfeksionis tapi care sama karyawan. Ada yang baik banget sama karyawan, kocak tapi plin-plan. Ada yang smart tapi nggak begitu …

Bride-zilla and Groom-monster.

Pantesan ada istilah Bride-zilla dan Groom-monster. Rupanya istilah itu benar adanya. Hahahaha. Orang bilang sebelum menikah itu akan ada aja cobaannya. Alhamdulillah, selama persiapan pernikahan kami, nggak ada cobaan yang bikin kami berantem besar sampai kepikiran untuk menggagalkan pernikahan.  Cobaan bukan datang dari mantan atau orang ketiga tapi lebih ke diri masing-masing. Saya jadi lebih …